Minggu, 27 Mei 2012

Biologi Laporan Praktikum Kacang Hijau


LAPORAN PRAKTIKUM BIOLOGI
      PERTUMBUHAN BIJI KACANG HIJAU


Standar Kompetensi   :  1   Memahami pertumbuhan dan                     perkembanagan makhluk hidup.

Kompetensi  Dasar     : 1.1 Menganalisis pentingnya pertumbuhan dan perkembangan pada makhluk hidup.

Waktu Praktikum       : Tanggal 29 Agustus 2009 s/d tanggal  5 Agustus 2009

I.             TUJUAN PRAKTIKUM

Menyelidiki pengaruh cahaya matahari terhadap perkecambahan biji kacang hijau.

II.            Dasar Teori

Pertumbuhan adalah peristiwa perubahan biologis yang terjadi pada makhluk hidup berupa perubahan ukuran yang bersifat irreversibel (tidak dapat kembali). Perkembangan proses menuju tercapainya kedewasaan atau tingkat yang lebih sempurna pada makhluk hidup.

III.        ALAT DAN BAHAN

1.    Biji kacang hijau 10 biji
2.    Kapas
3.    Cawan petri
4.    Air
5. Alat tulis









IV.        CARA KERJA

1.    Letakkan kapas pada cawan petri, kemudian basahi dengan air.
2.    Letakkan 5 biji kacang hijau di atas kapas melingkar dan beri label pada tepi cawan petri.
3.    Taruh cawan petri di tempat yang terang.
4.    Amati dan ukur pertambahan kecambah setiap hari selama 7 hari.
5.    Catat pada tabel pengamatan.
6.    Lakukan percobaan seperti di atas dan taruhlah di tempat yang gelap.
        
V. TABEL PENGAMATAN

A. TEMPAT YANG GELAP










Biji kecambah
Pertumbuhan panjang hari ke

Keterangan
kacang hijau ke
1
2
3
4
5
6
7

1
  -
    -
 0,1mm
 0,4mm
 0.6mm
 1,5mm
2   mm
   4;6mm
2
  -
0,4mm
 0,8mm
 0,9mm
 2,5mm
 3,5mm
4,5mm
 12,6mm
3
  -
    -
 0,7mm
 1,3mm
 2,6mm
 3,2mm
3,8mm 
 11,6mm
4
  -
    -
    -
 0,4mm
 0,5mm
 0,5mm
0,9mm
   2,3mm
5
  -
0,3mm
 0,5mm
 1,5mm
 2,5mm
 3,7mm
6,1mm
 14,6mm













B. PADA TEMPAT YANG TERANG










Biji kecambah
Pertumbuhan panjang hari ke

Keterangan
kacang hijau ke
1
2
3
4
5
6
7

1
 
     -
0,4mm 
 0,4mm
 1   mm
 1,8mm
 2,2mm
 5,8mm
2
  -
 0,1mm
0,6mm 
 1,3mm
 1,8mm
 2,1mm
 2,8mm
 8,7mm
3
  -
 0,1mm
0,4mm 
 1,2mm
 1,6mm
 2   mm
 2,4mm
 7,7mm
4
  -
     -
    
 0,1mm
 0,4mm
 1,8mm
 2   mm
 4,3mm
5
  -
     -
 0,1mm
 0,3mm
 1,8mm 
 2,1mm
 2,5mm
 6,8mm






















V.              JAWAB PERTANYAAN

1.      Berapa pertambahan tinggi/panjang tanaman rata-rata setiap hari ?
Jawab : 
A.   Pertumbuhan biji kacang hijau di tempat yang gelap

Hari pertama : 0 + 0 + 0,1 + 0,4 + 0,6 + 1,5 + 2 = 0,65
                                                     7
Hari kedua     : 0 + 0,4 + 0,8 + 0,9 + 2,5 + 3,5 + 4,5 = 1,8
7
Hari ketiga     : 0 + 0 + 0,7 + 1,3 + 2,6 + 3,2 + 3,8 = 1,65
7
Hari keempat : 0 + 0 + 0 + 0,4 + 0,5 + 0,5 + 0,9 = 0,32
7
Hari kelima    : 0 + 0,3 + 0,5 + 1,5 + 2,5 + 3,7 + 6,1 = 2,08
7

B.   Pertumbuhan biji kacang hijau di tempat yang terang

Hari pertama  : 0+ 0 + 0,4 + 0,4 + 1 + 1,8 + 2,2 = 0,82
                                                      7
Hari kedua     : 0 + 0,1 + 0,6 + 1,3 + 1,8 + 2,1 + 2,8 = 1,24
7
Hari ketiga     : 0 + 0,1 + 0,4 + 1,2 + 1,6 + 2 + 2,4 = 1,1
7
Hari keempat : 0 + 0 + 0 + 0,1 + 0,4 + 1,8 + 2 = 0,61
7
Hari kelima    : 0 + 0 + 0,1 + 0,3 + 1,8 + 2,1 + 2,5 = 0,97
7
2.      Di sebut apakah perubahan tinggi pada tanaman tersebut ?

Jawab :  Perubahan tinggi pada tanaman di sebut pertumbuhan













3.  Buatlah grafik perubahan tinggi tanaman selama 7 hari pengamatanmu ?
Jawab :

A. Grafik perubahan tinggi biji kacang hijau di tempat yang gelap

Tinggi Kali 1%
                                                             Hari

B.Grafik perubahan tinggi biji kacang hijau di tempat yang terang

Tinggi Kali 1%
Hari
      4..  Berdasarkan garafik yang kamu buat ramalkanlah berapa tinggi tanaman tersebut setelah satu bulan ?
Jawab :

A. Pertumbuhan biji kacang hijau di tempat yang gelap

(4,6 + 12,6 + 11,6 + 2,3 + 14,6) x 4 = 45,7 x 4 = 182,8 mm

B. Pertumbuhan biji kacang hijau di tempat yang terang

(5,8 + 8,7 + 7,7 + 4,3 + 6,8) x 4 = 33,3 x 4 = 133,2 mm

5.  Selain dari tinggi tanaman pertumbuhan dapat diamati dari hal apa saja ?
Jawab : Pertumbuhan tanaman dapat di amati dari
1. Jumlah daun
2. Jumlah batang
3. Terbentuknya cabang
4. Akar
5. Tinggi tumbuhan

6.  Menurutmu apakah yang dimaksud dengan pertumbuhan ?
 Jawab : Pertumbuhan adalah peristiwa perubahan biologis yang terjadi pada makhluk hidup berupa perubahan ukuran yang bersifat irreversibel ( tidak dapat kembali )

VII. KESIMPULAN

Pertumbuhan biji kacang hijau di tempat yang gelap lebih cepat bertambah tinggi karena, tidak mendapat pengaruh dari sinar matahari.
Pertumbuhan biji kacang hijau di tempat yang terang proses pertumbuhan tingginya sangat lambat karena,sinar matahari mempengaruhi proses pertumbuhan.

Karanganyar, 5 Agustus 2009

    Mengetahui
          Guru Pembimbing



            ( Endah Sawitri )


 
        NIP.

Praktikum I                                                                 Praktikum II



        ( Luthvia D/15 )                                                  ( Chairunisa Amalia S./05 )


   Kelas 8 bhe


























Tidak ada komentar:

Posting Komentar